Selada wangi / siomak / point leaf
Selada Wangi merupakan sayuran hijau yang kaya kandungan antioksidan sehingga berperan penting dalam memperkuat fungsi sel tubuh. Kandungan antioksidan dalam daun selada di antaranya adalah antosianin, betakaroten, dan vitamin C. Ketiganya dapat menangkal radikal bebas yang bisa menyebabkan kerusakan pada sel-sel tubuh
Tipe selada Siomak / Point Leaf
Umur panen : ± 35 hari setalah semai
Tipe daun : Leaf
Suhu : 15 – 30 °C
+ Mudah tumbuH ( Easy To Grow )
+ Non GMO
+ Benih import
Keterangan :
Isi / Berat: 1 gram ( ± 1000 Biji )
Exp date/kadaluarsa : Januari 2023
*) Ketahanan penyakit, umur panen, bobot dan potensi hasil tergantung pada lingkungan dan perlakuan budidayanya.
Mantap
Terima kasih pak